SURABAYA, Java Crime - Polsek Rungkut Surabaya menggelar operasi yustisi dan membagikan masker gratis sebanyak 50 masker kepada pengendara sepeda motor di jalan Raya Merr Gunung Anyar pintu masuk Kota Surabaya sebelah timur, Selasa (4/5/2021).
Kepala Satpol PP Kecamatan Gunung Anyar Surabaya Andi mengatakan bahwa menggelar operasi yustisi memantau masyarakat yang tidak memakai masker juga memantau pengendara mobil yang tidak memakai masker karena kaca mobil di gelapkan supaya tidak terlihat oleh petugas tiga pilar yang melaksanakan operasi yustisi yang ada di pintu masuk Kota Surabaya, ujar Kepala Satpol PP Kecamatan Gunung Anyar Surabaya Andi kepada awak media Java Crime.
0 Komentar